Sunday, January 18, 2026

archiveUEA

Timur Tengah

PLO: Pengkhianatan UEA-Bahrain adalah tusukan di belakang perjuangan, hak, kesucian, dan pengorbanan rakyat Palestina

TEPI BARAT. Organisasi Pembebasan Palestina (PLO) menggambarkan kesepakatan yang ditandatangani pada Selasa oleh Bahrain dan Uni Emirat Arab (UEA) untuk menormalisasi hubungan dengan Israel sebagai "hari hitam"   "Ini adalah hari hitam dalam sejarah sistem resmi Arab dan hari yang menyedihkan bagi rakyat Palestina dan perjuangan Palestina," kata Wasel Abu...
Timur Tengah

UEA kirim banyak agen untuk latih teroris YPG

TURKINESIA.NET – ANKARA. Uni Emirat Arab (UEA) telah mengirim banyak agen mata-mata ke Suriah untuk melatih teroris YPG / PKK selama beberapa tahun terakhir, sebagaimana diungkap oleh Anadolu Agency (AA) dari berbagai sumber. Setelah mengadakan pembicaraan rahasia dengan para teroris pada tahun 2017, UEA mengirim petugas intelijen ke daerah tersebut...
Eropa

Jika langgar wilayah, Turki tidak akan ragu tembak jatuh pesawat UEA

TURKINESIA.NET – ANKARA. Turki tidak akan ragu untuk menembak jatuh pesawat Uni Emirat Arab (UEA) jika kedaulatan Turki dilanggar di Mediterania timur, Al-Quds Al-Araby melaporkan pada hari Jumat. "Kami tidak akan ragu untuk menembak jatuh setiap pesawat UEA jika mendekati perairan Turki atau wilayah kerja Oruç Reis dekat pulau Kreta...
TN MenjawabTrending

Apa perbedaan kerja sama Turki-Israel dan Uni Emirat-Israel di mata Palestina?

TURKINESIA.NET - TAHUKAH ANDA? Memahami permusuhan antar negara tidak seperti melihat permusuhan antara anak-anak. Turki bermusuhan dengan Amerika dalam banyak hal: menentang sikap AS yang mengakui Jerussalem sebagai ibukota Palestina, dukungan AS terhadap kelompok SDF di Suriah dan PKK di Turki, Turki membeli rudal S-400 Rusia, dan lain-lain, namun tetap...
Timur Tengah

Libya: Pengkhianatan UEA terhadap Palestina bukan kejutan

TURKINESIA.NET - TRIPOLI. Kesepakatan normalisasi hubungan yang dicapai antara Uni Emirat Arab (UEA) dan Israel pada hari Kamis adalah bentuk pengkhianatan, kata seorang pejabat tinggi Libya. Berbicara kepada TV Al-Jazeera, Mohamed Amari Zayed, anggota Dewan Kepresidenan Libya, mengatakan "ini adalah pengkhianatan negara UEA yang tidak mengejutkan. Dengan peran destruktifnya di...
Timur Tengah

Media pemerintah Israel: Bahrain akan ikuti langkah UEA normalisasi hubungan dengan Israel

TURKINESIA.NET - JERUSALEM. Setelah UEA, Bahrain juga diperkirakan menandatangani kesepakatan normalisasi hubungan diplomatik dengan Israel, menurut media pemerintah Israel. Badan Penyiaran Publik Israel (KAN) dalam sebuah laporan Jumat pagi mengutip seorang pejabat Israel yang tidak mau disebutkan namanya. Sumber itu tidak menyebutkan kapan kesepakatan akan ditandatangani. Tidak ada pernyataan resmi...
Timur Tengah

Turki: Normalisasi hubungan UEA-Israel abaikan kehendak rakyat Palestina

TURKINESIA.NET – ANKARA. Turki pada hari Jumat mengecam kesepakatan baru-baru ini antara UEA dan Israel dan mengatakan mereka mengabaikan keinginan Palestina. "UEA mencoba membuat perhitungan rahasia atas rencana Amerika Serikat, yang sudah lahir mati dan tidak memiliki validitas, dengan cara ini mereka mengabaikan keinginan Palestina," kata Kementerian Luar Negeri Turki...
TN Menjawab

Media UEA dan Saudi sebut Erdogan “munafik” dan “bermuka dua”

TURKINESIA.NET - Lihatlah bagaimana media pemerintah Saudi dan UEA menggoreng isu mendaratnya pesawat Israel di Turki, meskipun itu sebagai hasil kesepatakan bolehnya masuk bantuan Turki ke Palestina melalui bandara Israel... Seharusnya, yang paling berhak protes terhadap Turki adalah pemerintah, aktivis dan warga Palestina, kenapa yang paling bernafsu memojokkan Turki adalah...
Afrika

Libya untuk UEA: Libya kacau karena campur tangan jahat kalian

TURKINESIA.NET – TRIPOLI. Pemerintah Kesepakatan Nasional (GNA) Libya yang didukung internasional secara resmi mendakwa UEA sebagai penghasut utama ketidakstabilan dan kekacauan di negara itu sebagai hasil dari dukungannya terhadap Jenderal pemberontak Khalifa Haftar. Dalam sebuah cuitan sebagai tanggapan atas pernyataan Menteri UEA Anwar Gargash yang menyerukan "gencatan senjata segera dan...
Timur Tengah

Meski UEA langgar perjanjian, AS setuju jual lebih banyak senjata

TURKINESIA.NET - WASHINGTON. Meskipun ada indikasi UEA melanggar perjanjian senjata di masa lalu, pemerintahan Trump telah membebaskan Uni Emirat Arab (UEA) dari kesalahan dan menyetujui penjualan ribuan kendaraan yang tahan ranjau, menurut sebuah laporan yang diterbitkan Jumat. Penyelidikan CNN tahun lalu menemukan bahwa sebagai bagian dari kampanye melawan pemberontak Houthi...
1 2 3
Page 2 of 3