Turkish Airlines teken kesepakatan sponsorship dengan River Plate
TURKINESIA.NET - ANKARA. Turkish Airlines meneken perjanjian sponsorship selama tiga tahun dengan klub sepak bola Argentina River Plate. Perjanjian itu berlaku sejak 2019-2020 dan akan berakhir pada penghujung musim 2021-2022, menurut pernyataan pembawa bendera nasional pada Jumat. Seragam resmi River Plate akan menampilkan logo maskapai itu dalam pertandingan melawan Lanus pada 4...