Saturday, January 17, 2026

archivepenyelundupan organ manusia

Indonesia-Turki

Turki tangkap WN Indonesia dan India karena penyelundupan organ manusia

TURKINESIA.NET - ISTANBUL. Polisi Turki menindak geng internasional yang mengambil untung dari penyelundupan organ manusia secara ilegal, lapor media Turki pada hari Jumat. Empat tersangka telah ditahan, termasuk tiga warga negara asing dari Indonesia dan India. TRT Haber melaporkan bahwa geng dan "pelanggan" mereka berusaha mengatur operasi transplantasi di sebuah...