Saturday, January 17, 2026

archiveNATO

Amerika

AS dan Turki upayakan negosiasi selesaikan sengketa jual-beli F-35

TURKINESIA.NET - WASHINGTON. Turki dan Amerika Serikat melanjutkan negosiasi mereka menyusul keputusan pemerintahan Trump yang menangguhkan partisipasi Turki dari program F-35. "Turki adalah rekan sekaligus sekutu strategis kami, jadi kami akan terus terbuka untuk perundingan," kata Kepala Akuisisi Pentagon Ellen Lord. Komentar itu dikeluarkan menyusul adanya laporan bahwa Turki berencana membeli...
EkonomiTeknologiTrending

Hizir, kendaraan lapis baja Turki cetak skore ekspor pertama

TURKINESIA.NET – ANKARA. Pesanan pertama kendaraan tempur lapis baja terbaru Turki telah diterima Afrika, menurut Katmerciler, perusahaan produser kendaraan tersebut. Ekspor kendaraan lapis baja "Hizir" pada 2019-2020 bernilai $ 20,7 juta (18,60 juta lira Turki), kata perusahaan itu dalam sebuah pernyataan. Perusahaan tidak menyebutkan detail nama negara yang melakukan pemesanan....
BilateralTrending

Menlu: Turki akan balas jika AS bertindak keras

TURKINESIA.NET - ANKARA. Turki akan mengambil langkah balasan jika AS memusuhi negara tersebut, kata Menteri Luar Negeri Turki pada Senin . Mevlut Cavusoglu berbicara soal keputusan AS untuk mengeluarkan Turki dari program jet tempur F-35 dalam wawancara televisi. Jika Turki tak mendapatkan jet F-35, kata Cavusoglu, negara itu akan memenuhi kebutuhannya...
InternasionalTrending

Menhan: Singkirkan Turki dari F-35 berdampak buruk bagi NATO

TURKINESIA.NET - ANKARA. Menteri Pertahanan Turki mengatakan penghapusan Turki dari program jet tempur F-35 juga akan memiliki dampak yang merugikan pada kekuatan NATO, terutama pada sisi Selatan. "Mengharapkan dari AS untuk menghindari langkah-langkah yang dapat membahayakan hubungan kedua negara adalah hak paling wajar bagi Turki sebagai mitra strategis," kata Hulusi Akar...
Internasional

Terungkap, NATO simpan 50 bom nuklir di Pangkalan İncirlik Turki

TURKINESIA.NET – ANKARA. Ada lebih dari 150 bom nuklir yang disimpan di lima pangkalan militer NATO Eropa, menurut laporan yang diterbitkan oleh surat kabar Belgia Het Laatste Nieuws. Menurut salinan dokumen yang sekarang telah diubah yang diterbitkan pada hari Selasa , 50 bom nuklir ini disimpan di pangkalan militer AS...
InternasionalTeknologi

Erdogan: Rudal S-400 Rusia bukan untuk perang tapi pertahanan

TURKINESIA.NET - ISTANBUL. Presiden Turki pada Minggu menanggapi pengiriman awal sistem pertahanan rudal S-400 Rusia ke Turki. Erdogan menegaskan Turki tidak sedang mempersiapkan perang dengan membeli peralatan militer tersebut, melainkan "berusaha untuk menjamin perdamaian dan keamanan nasionalnya." Erdogan menambahkan penempatan rudal itu akan selesai pada April 2020. Washington berasumsi bahwa eksistensi S-400...
Bilateral

Turki gelontorkan bantuan militer senilai USD4,5 juta ke Afghanistan

TURKINESIA.NET - KABUL. Turki menggelontorkan bantuan militer senilai USD4,5 juta ke Afghanistan sebagai bagian dari kesepakatan bilateral yang ditandatangani pada 21 September 2018. Menurut Kedutaan Besar Turki di Kabul, bantuan tersebut akan mendukung logistik operasi Pasukan Pertahanan dan Keamanan Nasional Afghanistan. Tahun lalu, Ankara meratifikasi mosi untuk memperpanjang penempatan pasukan Turki...
Teknologi

Tiga pesawat Rusia bermuatan perangkat S-400 tiba di Turki

TURKINESIA.NET - ANKARA. Kementerian Pertahanan Nasional Turki mengkonfirmasi bahwa pengiriman sistem rudal S-400 akan dilanjutkan. “Pengiriman sistem pertahanan rudal S-400 dilanjutkan hari ini. Pesawat Rusia kelima yang membawa perangkat S-400 telah mendarat di Bandara Murted di luar Ankara,” kata kementerian itu via Twitter pada hari Minggu . Selain itu, pesawat keenam...
Teknologi

Perangkat keras S-400 Rusia tiba di Turki

TURKINESIA.NET- ANKARA. Pengiriman perangkat keras sistem pertahanan rudal S-400 pertama dari Rusia ke Ankara dimulai pada Jumat. "Tahap pertama pengiriman S-400 tiba di Pangkalan Udara Murted di Ankara hari ini, 12 Juli 2019," kata Kementerian Pertahanan Nasional Turki via Twitter. Karena upayanya untuk membeli sistem pertahanan udara dari Amerika Serikat...
Bilateral

Turki kembali tegaskan dukungan ke pemerintah Tripoli Libya

TURKINESIA.NET - ISTANBUL. Presiden Turki Recep Tayyip Erdogan menegaskan kembali dukungannya kepada pemerintah Libya yang diakui PBB, pada Jumat , ujar sumber kepresidenan. Erdogan bertemu dengan kepala Pemerintah Kesepakatan Nasional (GNA) Libya, Fayez al-Sarraj, di Istana Dolmabahce di Istanbul dan membahas hubungan bilateral antara kedua negara, perkembangan terbaru di Afrika Utara...
1 10 11 12 13 14 15
Page 12 of 15