Turki: India sangkal fakta kekerasan terhadap Muslim
TURKINESIA.NET - ANKARA. Juru Bicara Kementerian Luar Negeri Turki Hami Aksoy pada hari Kamis mengecam tanggapan India atas pernyataan presiden Turki mengenai kekerasan baru-baru ini di New Delhi terhadap Muslim. Pernyataan Juru Bicara Kementerian Luar Negeri India Raveesh Kumar tentang komentar Presiden Turki Recep Tayyip Erdogan tidak bertanggung jawab, kata...

