Saturday, January 17, 2026

archiveKemal Kılıçdaroğlu

Pemilu Turki 2023
Politik

Pemilu Turki 2023 Lanjut ke Putaran Kedua, Analis Prediksi Erdogan menang

Pemilu Turki 2023 masih jauh dari selesai. Seluruh calon presiden yang berlaga di pemungutan suara pada Minggu (14/5/2023), gagal mendapatkan 50 persen suara yang diperlukan untuk mengamankan kemenangan. Dengan demikian, otoritas pemilu mengonfirmasi bahwa dua calon presiden yang unggul harus kembali berhadapan di pemungutan suara putaran kedua yang dijadwalkan berlangsung...
Sekolah Imam Hatip
Islamophobia

Hina sekolah Imam-Hatip, penyanyi pop Turki diciduk polisi

ANKARA - Penyanyi pop wanita Turki Gulsen ditangkap dengan tuduhan “menyulut kebencian dan permusuhan” lewat perkataan guyonnya soal sekolah Imam-Hatip di Turki. Penyanyi wanita dan penulis lagu berusia 46 itu, yang bernama lengkap Gulsen Colakoglu, dijemput petugas di rumahnya di Istanbul dan ditahan secara resmi pada Kamis malam (25/8/2022) sebelum...
Politik

Oposisi Turki salahkan Erdogan sebagai ‘biang kerok’ memburuknya hubungan luar negeri, terutama dengan AS

TURKINESIA.NET - ANKARA. Kemal Kılıçdaroğlu, ketua Partai Rakyat Republik (CHP), mengecam pemerintah karena menerapkan kebijakan luar negeri yang dianggap sepenuhnya salah dengan meninggalkan prinsip-prinsip dasar diplomasi Turki di tengah ketegangan yang sedang berlangsung antara Turki dan Amerika Serikat atas peristiwa 1915. Turki menjadi jauh lebih lemah di luar negeri karena...